Cara Membuat blog / website Dari Blogger

0

 SitusInfoNews - Apa itu Blog ? Blog adalah situs halaman yang terkandung didalamnya bermacam-macam artikel.

Buat blog
Cara membuat blog

Untuk membuat sebuah blog / Website ada platform gratis yang dapat anda gunakan yaitu Blogger.com


Blogger adalah salah satu platform paling populer yang banyak digunakan orang untuk membuat situs blog, selain gratis tidak kalah menarik seperti website berbayar pada umumnya.


Baca juga:

Cara membuat channel youtube terbaru

Cara menjadi tiktok affilate

Cara mengubah facebook menjadi FB Pro


Terus bagaimana cara membuat blog? Ada beberapa hal yang perlu anda lakukan, berikut ringkasannya:


1. Email


Sebagai langkah pertama yang perlu anda siapkan adalah membuat email, tapi bila sudah mempunya email lanjut ke tahap 2.


2. Masuk Blogger


Sekarang buka situs Blogger.com , kemudian login menggunakan email anda.


3. Buat Akun


Setelah login, klik buat akun / create account


4. Isi data


Dihalaman ini ada beberapa kolom yang perlu anda isi, biasanya yang pertama muncul adalah untuk mengisi nama situs.

Isi dengan nama situs yang akan anda buat contoh blog ini (SitusInfoNews), kemudian halaman berikutnya isi dengan nama url contoh ("situsinfonews".blogspot.com), url ini nantinya akan menjadi alamat tujuan blog/web anda.

Jika di bawah url yang di buat ada tulisan berwarna merah berati url tersebuat sudah di pakai, coba lagi pakai nama lain atau kombinasikan dengan huruf. 


5. Blog Terbuat


Nah bila situs anda sudah terbuat, sekarang anda tinggal membuat entri / artikel yang dapat anda publikasikan.

Semoga tutorial membuat blog di blogger ini dapat membantu menambah wawasan anda dalam dunia internet.

Posting Komentar

0Komentar

Please Select Embedded Mode To show the Comment System.*